Review Air Jordan XXXI
Air Jordan XXXI "Banned" |
Baru-baru ini Air Jordan kembali meluncurkan generasi terbarunya yaitu Air Jordan XXXI, Sepatu ini digunakan oleh beberapa pemain timnas basket Amerika pada saat pertandingan persiapan olimpiade di Rio. Sepatu ini mengusung gaya klasik pada Air Jordan I dan memiliki kualitas performa yang lebih baik dari generasi sebelumnya.
- Traksi
Double Layer Herringbone Pattern |
Double Layer Herringbone Pattern, Sepatu ini menggunakan kombinasi herringbone pattern pada permukaan outsolenya, traksi ini menggunakan bahan Translucent Rubber sehingga memiliki perfoma dan daya cengkram yang baik pada lapangan Indoor.
- Cushion
Flight Speed System With Full Lenght Zoom Air |
Phylon Midsole, Full Lengt Zoom Air, Flight Speed System, Sepatu ini memiliki perfoma yang sangat berbeda pada generasi sebelumnya yang menggunakan sistem Cushion Unlocked Zoom, namun pada sepatu ini sistem bantalan Zoom yang biasa di dukung oleh Flight Speed yang membuatnya semakin responsif. Full Lenght Zoom Air juga memiliki performa dalam mengakomodasi tumbukan dengan baik.
- Material
Woven Upper With Synthetic Leather |
Woven Upper & Synthetic Leather, Sepatu ini menggunakan bahan Woven pada area forefoot dan medial sehingga memiliki performa upper yang kuat dan memiliki perfoma yang baik dalam mengakomodasi keluanya panas dari dalam sepatu.
- Fit
Dynamic Flywire Lacing System, Internal Heel Counter, Sepatu ini memiliki ukuran yang True Size untuk ukuran kaki normal. Perfroma kuncian pada sepatu ini cukup baik, berkat Dynamic Flywire yang terintegrasi dengan sistem pentalian, selain itu sistem kuncian pada sepatu ini didukung juga oleh Internal Heel Counter dan Sistem Padding untuk mengunci area Rearfoot.
ConversionConversion EmoticonEmoticon